IHSG Hari Ini 12 November2019: Terpantau Melemah 0,03 Poin

Hila Bame

Tuesday, 12-11-2019 | 11:43 am

MDN

Jakarta, Inako

Pergerakan IHSG terpantau melemah 0,03 persen atau 2,07 poin ke level 6.146,67 menjelang akhir perdagangan sesi pertama. Pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG)  pada hari ini, Selasa (12/11/2019) kembali memerah, pasca ditutup melemah 0,47% di level 6.148,74 pada 11 November 2019.

Sepanjang hari ini, IHSG bergerak pada kisaran 6.133,53-6.149,88.

 

TAG#ihsg

190328405

KOMENTAR